Mie Kuah.
Bunda dapat memasak Mie Kuah memakai 13 bahan dan 4 langkah. Berikut ini cara memasak Mie Kuah.
Bahan yang diperlukan untuk membuat Mie Kuah
- Mie kuning basah.
- Sediakan Sawi manis 1 ikat (potong2).
- Sediakan 250 gr udang segar (kupas kulit).
- Sediakan Bakso sapi (iris2).
- Kamu perlu 2 btr kuning telur rebus.
- Sediakan Daun bawang.
- Kamu perlu 12 btr bawang merah.
- Siapkan 3 btr bawang putih.
- 1 btr kemiri.
- Siapkan Merica.
- Sediakan Garam.
- Sediakan kaldu jamur.
- Kamu perlu Tomat.
Langkah-langkah memasak Mie Kuah
- Cuci bersih mie kuning dan sawi, sisihkan..
- Goreng bawang merah, bawang putih dan kemiri lalu haluskan bersama 2btr kuning telur..
- Tumis bumbu halus hingga wamgi, masukkan udang, aduk rata jika sudh berubah warna masukkan bakso lalu tambahkan air, garam, kaldu jakur dan merica masak hingga mndidih..
- Koreksi rasa, jika.sudh pas masukkan sawi, mie kuning dan tomat. aduk2, terahir masukkan daun bawang. sajikan 🥰🥰🥰.
Itulah cara memasak Mie Kuah. Jika kamu punya resep masakan lain yang yummy, silakan kirimkan menu kamu ya, dan komentar di bawah jika menu masakannya kamu suka.